Bermula dari lepi jadulku ini ganti OS yang awalnya XP ke WIN7, temen yang telah membantu saya dalam mengganti OS membagi sedikit ilmunya untuk membuat HOTSPOT WIFI agar lepi atau perangkat lain (cth: Handphone) yang mendukung jaringan WIFI dapat terhubung memakai HOTSPOT WIFI yang kita buat. jadi yang pingin maen game PC multyplayer, atau yang pingin membagi KUOTA internetannya dapat menggunakan fitur ini.
Berikut langkah-langkah untuk membuat HOTSPOT WIFI di lepi WIN7 anda!!
NB:
- koneksi internet (modem) dibutuhkan dalam pembuatan fitur ini.
- pulsa minim atau tidak punya pulsa sekalipun tidak menjadi masalah, yang penting koneksi mode on.
- Pertama, buka Control Panel dan cari Network and Sharing center kemudian pilih "Set up new connection or network"
- Next
- Lengkapi form yang ada yakni network name dan password (terserah hotspot wifi anda mau dipasang password atau tidak), kemudian next
- Setelah itu klik "Turn on Internet connection sharing"
- Tunggu sampai proses selesai hingga "Internet connection sharing is enabled" kemudian close
- tadaa...tinggal tunggu client deh
- nah ini dari lepi nya client.
- setelah ada yang konek maka tampilannya seperti di bawah ini..
Nah itu dia caranya, cukup mudah kan? simple & gak ribet, setidaknya
menurut saya. Akses internet yang bisa di sharing bisa dari modem
ataupun LAN biasa yang penting nyangkut internet. Semoga bermanfaat yah
^_^